Ratatouille, Kisah Seekor Tikus Dengan Mimpi nya Menjadi Juru Masak Prancis

Ratatouille adalah sebuah film animasi kartun ynga di produksi oleh Pixar dan dirilis oleh Walt Disney picture. Yang menceritakan tentang seekor tikus yang sangat terobsesi menjadi chef atau koki. Untuk mewujudkan keinginannya dia menjalain pertemanan dengan seorang yang bernama Alfredo Linguini yang berprofesi sebagai tukang sampah di salah satu restoran yang ada di Paris

Film animasi ini tayang perdananya di Teater Kodak di Los Angeles, Califonia pada tanggal 22 Juni 2007. Dan rilis di Amerika Serikat  29 Juni 2007.

FILM - Ratatouille (2007) - TribunnewsWiki.com

Rangkuman Film Ratatouille

Remi adalah nama dari seekor tikus yang memiliki ambisi ingin menjadi koki handal. Tikus ini memiliki Tingkat  kecerdasan yang luar biasa di tambah dengan indera perasa dan baunya yang sangat tajam. yang membuat dia sangat ingin menjadi koki idonya yaitu Almarhum Auguste Gusteau.

Pada suatu hari koploni dengan sangat terpaksa harus meninggalkan rumah mereka. Remy yang terpisah dari  klannya akhirnya menemukan dirinya yang berada didapur Auguste Gusteau yang berada di Paris.

Ketika Remy melihat seorang tukan sampah yang berusaha memperbaiki sup yang ditumpahkannya. Dia berjanji akan memperbaiki kesalahan yang sudah di perbuatnya.

Keduanya belajar berkomunikasi dan akan melmbuat satu rencana: Remy yang selalu bersembunyi di bawah Tolok Linguini yang akan membimbingderakannya seolah olah boneka dengan cara menari narik rambutnya.  Setelah berdebat hebat dengan Linguini  Remy dan teman temanya memiliki rencana untuk menyerang dapur restoran tersebut sebagai pembalasan.

Kemudian Remy ditangkap Skinner denngan berniat untuk menggunakan keahliannya untuk membuat Produk makanan makanan beku. Namun dibebaskan oleh Django dan Emile.
Kemudian Linguini menghampiri dan meminta maaf kepada Remy. Karena jika tidak ada dia maka Linguni tidak akan bisa  memasak.

Terkesan oleh tekad nya Remy, Django pun menawarkan bantuan dan memasak dibawah arahan Linguini. Skinner dan seorang inspektur ikut campur, Remy menciptakan beberapa variasi ratatouille yang membuat ego mengingatkan tentang masakan ibunya.

Meskipun ditinjau  mereka dipaksa dan membiarka Skinner hingga inspektur kesehatan pergi meninggalkannya dan restorannya ditutup karena adanya tikus tersebut. yang membuat Ega kehilangan pekerjaannya.

DOWNLOAD FILM: Ratatouille (2007)

Namun kini ia menandai dan sering mengunjungi bistro baru yang populer yang di kendalikan oleh remy & Colette Ketika tikus ini menetap di loteng rumah baru mereka.

BACA JUGA DISINI ; Neo Culture Technology